Pengambangan, Banjarmasin Timur, Banjarmasin
Tampilan
Pengambangan | |||||
---|---|---|---|---|---|
Negara | Indonesia | ||||
Provinsi | Kalimantan Selatan | ||||
Kota | Banjarmasin | ||||
Kecamatan | Banjarmasin Timur | ||||
Kode Kemendagri | 63.71.02.1007 | ||||
Kode BPS | 6371020012 | ||||
Luas | - | ||||
Jumlah penduduk | - | ||||
Kepadatan | - | ||||
|
Pengambangan adalah sebuah kelurahan yang termasuk dalam kecamatan Banjarmasin Timur, Banjarmasin, Kalimantan Selatan. Dinamakan "pengambangan" berasal dari kata "kambang" (bahasa Banjar : bunga), pe-ngambang-an maksudnya orang yang pekerjaannya membuat rangkaian bunga yang dironce khusus untuk berbagai upacara seperti untuk perkawinan maupun kematian. Pekerjaan ini banyak ditekuni oleh warga kelurahan Kengambangan.