Lompat ke isi

Thomas Nagel

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 23 November 2013 22.37 oleh Danu Widjajanto (bicara | kontrib) (rintisan)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Thomas Nagel
Foto
April 2008
Lahir04 Juli 1937 (umur 87)
Belgrade, Kerajaan Yugoslavia
KebangsaanAmerika Serikat
PendidikanBA filsafat (Universitas Cornell, 1958)
BPhil (Universitas Oxford, 1960)
PhD filsafat (Universitas Harvard, 1963)
PekerjaanProfesor filsafat
Tempat kerjaDepartemen Filsafat, Universitas New York
Dikenal atasFilsafat politik, etika, filsafat pikiran, epistemologi
Karya terkenalThe Possibility of Altruism (1970), "What Is it Like to Be a Bat?" (1974), Mortal Questions (1979), The View from Nowhere (1986), Equality and Partiality (1991), The Last Word (1997), Mind and Cosmos (2012)
Suami/istriDoris G. Blum (1954-1973; cerai)
Anne Hollander (menikah tahun 1979)
Penghargaan1996 PEN/Diamonstein-Spielvogel Award for the Art of the Essay untuk Other Minds (1995).
Situs webFaculty webpage

Thomas Nagel (/ˈnɡəl/; lahir 4 Juli 1937) adalah seorang filsuf Amerika Serikat yang saat ini menjabat sebagai Profesor Filsafat dan Hukum di Universitas New York. Ketertarikan utamanya adalah dalam bidang filsafat pikiran, filsafat politik, dan etika.

Nagel dikenal akan kritiknya terhadap teori pikiran yang reduksionis, terutama dalam tulisannya yang berjudul "What Is it Like to Be a Bat?" (1974). Ia juga dikenal akan sumbangannya terhadap teori moral dan politik dalam tulisannya yang berjudul The Possibility of Altruism (1970). Untuk melanjutkan kritiknya terhadap reduksionisme, ia menulis buku Mind and Cosmos (2012).

Pranala luar