AwesomenessTV
AwesomenessTV | |
---|---|
Genre | Sketsa komedi realitas |
Pembuat | Brian Robbins |
Presenter | Daniella Monet |
Pemeran | Roland Ammon Teala Dunn Isaiah "Zay Zay" Fredericks Jo Jo Fredericks Lia Marie Johnson Lainey Lipson Austin Mahone Kamil McFadden Audrey Whitby |
Negara asal | Amerika Serikat |
Bahasa asli | Inggris |
Jmlh. musim | 1 |
Jmlh. episode | 20 |
Produksi | |
Produser eksekutif | Shauna Phelan Brian Robbins Joe Davola |
Durasi | 30 menit |
Rumah produksi | AwesomenessTV Nickelodeon Productions |
Rilis asli | |
Jaringan | Nickelodeon |
Rilis | 1 Juli 2013 sekarang | –
AwesomenessTV adalah acara sketsa komedi realitas yang disiarkan di Nickelodeon sejak 1 Juli 2013. Acara ini disiarkan setiap Senin malam pukul 20.00 ET (Selasa pagi pukul 08.00 WIB) dan sejak September 2013, disiarkan ulang di TeenNick setiap Minggu malam dan Rabu malam pukul 20.30 ET (Senin pagi dan Kamis pagi pukul 08.30 WIB). Musim pertama AwesomenessTV akan disiarkan 20 episode.
Plot
Acara ini dipresenteri oleh Daniella Monet saat ia menyajikan sketsa dan kejenakaan kamera tersembunyi melakukan sandiwara secara acak dan senda gurau.
Episode
- Terry the Tomboy: Summer Style Guide (disiarkan 1 Juli 2013) -
- The Walking Fred (disiarkan 8 Juli 2013) -
- Swag Master J: Swagify for School (disiarkan 15 Juli 2013) -
- Random Thoughts By JoJo (disiarkan 22 Juli 2013) -
- Worst Babysitter Ever: Relax (disiarkan 29 Juli 2013) -
- Signs You're Addicted to Instagram (disiarkan 5 Agustus 2013) -
- The Worst DIYer: Zen Candle (disiarkan 26 Agustus 2013) -
- Gnarly Mann (disiarkan 2 September 2013) -
- Pet Therapist (disiarkan 9 September 2013) -
- Terry the Tomboy: Back to School Guide (disiarkan 16 September 2013) -
- Txting 4 Rents (disiarkan 23 September 2013) -
- Kid History: Pillow Fights (disiarkan 30 September 2013) -
- Box Prank (disiarkan 7 Oktober 2013) -
- The 5 Most Annoying Siblings (disiarkan 21 Oktober 2013) -
- Zay Zay and Jo Jo's Halloween Tips (Ft. Cody Simpson) (disiarkan 28 Oktober 2013) - Cody Simpson menjadi pembawa acara tamu di episode ini.
- Worst Teacher Ever: Dodgeball (disiarkan 4 November 2013) -
- Us & Jan (Ft. Austin Mahone) (disiarkan 18 November 2013) - Austin Mahone menjadi pembawa acara tamu di episode ini.
- Mega Taco: Mega Service (Ft. Ciara Bravo) (disiarkan 25 November 2013) - Ciara Bravo menjadi pembawa acara tamu di episode ini.
- Big Brother Problems (disiarkan 2 Desember 2013) - Fifth Harmony menjadi pembawa acara tamu di episode ini.
- Hi-Tech History: Paul Revere (disiarkan 9 Desember 2013) -
Rating
Episode | Tanggal siaran | Penonton A.S. (Juta) |
---|---|---|
Episode 1: Terry The Tomboy: Summer Style Guide | 1 Juli 2013 | 1.729[1] |
Episode 2: The Walking Fred | 8 Juli 2013 | 1.314[2] |
Episode 3: Swag Master J: Swagify for School | 15 Juli 2013 | 1.531[3] |
Episode 4: Random Thoughts By JoJo | 22 Juli 2013 | 1.446[4] |
Episode 5: Worst Babysitter Ever: Relax | 29 Juli 2013 | 1.613[5] |
Episode 6: 5 Signs You're Addicted To Instagram | 5 Agustus 2013 | N/A |
Episode 7: The Worst DIYer: Zen Candle | 26 Agustus 2013 | 1.613[6] |
Episode 8: Gnarly Mann | 2 September 2013 | 1.420[7] |
Episode 9: Pet Therapist | 9 September 2013 | 1.102[8] |
Episode 10: Terry the Tomboy: Back to School Guide | 16 September 2013 | 1.128[9] |
Episode 11: Txting 4 Rents | 23 September 2013 | 1.392[10] |
Episode 12: Kid History: Pillow Fight | 30 September 2013 | 1.406[11] |
Episode 13: Box Prank | 7 Oktober 2013 | 1.299[12] |
Episode 14: The 5 Most Annoying Siblings | 21 Oktober 2013 | 1.620[13] |
Episode 15: Zay Zay and Jo Jo's Halloween Tips (Ft. Cody Simpson) | 28 Oktober 2013 | 1.752[14] |
Episode 16: Worst Teacher Ever: Dodgeball | 4 November 2013 | 1.587[15] |
Episode 17: Us & Jan (Ft. Austin Mahone) | 18 November 2013 | 1.662[16] |
Episode 18: Mega Taco: Mega Service (Ft. Ciara Bravo) | 25 November 2013 | TBA |
Episode 19: Big Brother Problems (Ft. Fifth Harmony) | 2 Desember 2013 | TBA |
Episode 20: Hi-Tech History: Paul Revere | 9 Desember 2013 | TBA |
Pemain
- Daniella Monet - Dirinya sendiri, sebagai pembawa acara/presenter/penyiar
- Noland Ammon - Variasi
- Allisyn Ashley Arm - Variasi
- Teala Dunn - Variasi
- Gracie Dzienny - Variasi
- Isaiah "Zay Zay" Fredericks - Dirinya sendiri
- Jo Jo Fredericks - Dirinya sendiri
- Damien Haas - Variasi
- Lia Marie Johnson - Variasi
- Lainey Lipson - Variasi
- Austin Mahone - Variasi
- Kamil McFadden - Variasi
- Sydney Park - Variasi
- Bridget Shergalis - Variasi
- Shayne Topp - Variasi
- Audrey Whitby - Variasi
Kontroversi
Pada 4 November 2013, AwesomenessTV menerima respon negatif ketika menayangkan video yang diunggah oleh ketiga vlogger bernama Emily Hecht, Lauren Elizabeth, dan Halleta Alemu, karena adanya komentar tidak respektif[17][18][19] ketika girl band Korea Selatan Girls' Generation memenangkan 'Video of the Year' pada YouTube Music Awards. Ketiga gadis tersebut membuka kutipan ketika grup tersebut memenangkan penghargaan dan mengalahkan nominasi lainnya.[20][21] Video tersebut diambil dan video dengan apologi dari reporter lain dari AwesomenessTV telah diunggah. - Video Pada 5 November 2013, Lauren, salah satu gadis dalam video, mengunggah apologi dirinya sendiri terhadap grup dan fans Girls' Generation pada saluran miliknya sendiri. - Video
Referensi
- ^ "Ratings - Monday's Cable Ratings: "Major Crimes," "Love & Hip Hop" Again Top Viewers, Demos". TheFutonCritic.com. 2013-07-01. Diakses tanggal 2013-09-21.
- ^ "Ratings - Monday's Cable Ratings: "Major Crimes," "Love & Hip Hop" Once Again Top Charts". TheFutonCritic.com. 2013-07-08. Diakses tanggal 2013-09-21.
- ^ "Ratings - Monday's Cable Ratings: ESPN's Home Run Derby Coverage Takes the Night". TheFutonCritic.com. 2013-07-15. Diakses tanggal 2013-09-21.
- ^ "Ratings - Monday's Cable Ratings: "Major Crimes," "Love & Hip Hop" Top Charts Once More". TheFutonCritic.com. 2013-07-22. Diakses tanggal 2013-09-21.
- ^ "Ratings - Monday's Cable Ratings: VH1 Gets Big Finish from "Love & Hip Hop: Atlanta"". TheFutonCritic.com. 2013-07-29. Diakses tanggal 2013-09-21.
- ^ "Ratings - Monday's Cable Ratings: "Longmire" Goes Out on Top in Total Viewers". TheFutonCritic.com. 2013-08-26. Diakses tanggal 2013-09-21.
- ^ "Ratings - Monday's Cable Ratings: College Football, "Roast of James Franco" Top Charts". TheFutonCritic.com. 2013-09-02. Diakses tanggal 2013-09-21.
- ^ "Ratings - Monday's Cable Ratings: "Monday Night Football" Doubleheader Crushes the Competition". TheFutonCritic.com. 2013-09-09. Diakses tanggal 2013-09-21.
- ^ "Nickelodeon, Nick Jr., NickToons, TeenNick and Nick at Nite ratings". SonoftheBronx.blogspot.com. 2013-09-16. Diakses tanggal 2013-09-28.
- ^ "Nickelodeon, Nick Jr., NickToons, TeenNick and Nick at Nite ratings". SonoftheBronx.blogspot.com. 2013-09-23. Diakses tanggal 2013-10-05.
- ^ "Monday's Cable Ratings & Broadcast Finals: "Voice," "MNF" Still Unstoppable". TheFutonCritic.com. 2013-09-30. Diakses tanggal 2013-10-01.
- ^ "Nickelodeon, Nick Jr., NickToons, TeenNick and Nick at Nite ratings". SonoftheBronx.blogspot.com. 2013-10-07. Diakses tanggal 2013-10-19.
- ^ "Nickelodeon, Nick Jr., NickToons, TeenNick and Nick at Nite ratings". SonoftheBronx.blogspot.com. 2013-10-21. Diakses tanggal 2013-11-02.
- ^ "Nickelodeon, Nick Jr., NickToons, TeenNick and Nick at Nite ratings". SonoftheBronx.blogspot.com. 2013-10-28. Diakses tanggal 2013-11-09.
- ^ "Nickelodeon, Nick Jr., NickToons, TeenNick and Nick at Nite ratings". SonoftheBronx.blogspot.com. 2013-11-04. Diakses tanggal 2013-11-16.
- ^ "Nickelodeon, Nick Jr., NickToons, TeenNick and Nick at Nite ratings (November 18-24)". SonoftheBronx.blogspot.com. 2013-11-30. Diakses tanggal 2013-12-2.
- ^ SNSD Diserang Komentar Rasis Setelah Menang di YouTube Music Awards
- ^ Lady Gaga Serang SNSD dengan Komentar Rasis
- ^ MENANG YOUTUBE MUSIC AWARDS, SNSD DISERANG BELIEBERS DAN LITTLE MONSTERS
- ^ Peterson, Jacques. "Girls' Generation Wins Big At YouTube Music Awards, Racist Tweets From Losing Fandoms Follow".
- ^ Fans Lady Gaga Ejek Girls Generation Dengan Nada Rasis