Lompat ke isi

TBA (grup musik)

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
CJR
AsalIndonesia Jakarta, Indonesia
GenrePop, Rock, Rap
LabelInbek (2011-2014)
AnggotaAlvaro Maldini Siregar
Teuku Rizky Muhammad
Iqbaal Dhiafakhri Ramadhan
Mantan anggotaBastian Bintang Simbolon

CJR (dahulu Coboy Junior) merupakan sebuah grup musik asal Indonesia yang dibentuk pada 23 Juli 2011.[1] Grup musik ini beranggotakan 3 orang yaitu Aldi,Kiki dan Iqbaal (dahulunya 4 orang,Bastian Bintang Simbolon keluar pada tanggal 23 Februari 2014) . Grup musik ini bergenre pop. Fans CJR dinamakan Comate yang artinya Coboy Junior Mate, dan mereka berada di bawah naungan Inbek Manajemen dan MSN.

Personil CJR

Di bawah ini adalah data pribadi para personil CJR.

Nama panggilan Nama lengkap Tempat Tanggal lahir Posisi Keterangan lain
Aldi Alvaro Maldini Siregar Jakarta 14 April 2000 Member termuda, vokalis, penari Pemeran Musikal Laskar Pelangi, 42 besar Idola Cilik Musim Ketiga, Coboy Junior The Movie, Comic 8
Iqbaal Iqbaal Dhiafakhri Ramadhan Surabaya, Jawa Timur 28 Desember 1999 Vokalis utama, penari Pemeran Musikal Laskar Pelangi, 5 Elang, Jakarta Hati: Hadiah, Coboy Junior The Movie, Comic 8.
Rizky Teuku Rizky Muhammad Jakarta 4 Januari 1998 Pemimpin, vokalis utama, penari Juara 1 AFI Junior 2008, Pemain Musikal Laskar Pelangi, 5 Elang, Juara 1 Asia Choir Games kategori Youth Jazz, Juara 1 lomba nyanyi solo Purwacaraka, Jakarta Hati: Hadiah, Coboy Junior The Movie, Comic 8.

Lagu dari Coboy Junior

Album

Tahun Judul album Daftar lagu Cover
2013 CJR
  • "Kamu"
  • "#eeeaa"
  • "Terhebat"
  • "Satu Senyuman (Feat. Boyz II Boys)"
  • "Mama"
  • "Kenapa Mengapa"
  • "Demam Unyu-Unyu"
  • "Fight (Feat. Super K)"
Berkas:Coboy jr-Ungu.jpg

Sinetron

  1. Coboy Junior: Hanya Kamu (2012)
  2. Coboy Junior: Hanya Kamu #eeeaa 2 (2013)

Filmografi

Tour

  1. CJR GENERATION 2013 (2013)

Music video

  1. Kamu
  2. Terhebat (Ost. Paddle Pop Begins 2)
  3. Kenapa Mengapa
  4. Fight
  5. Pelangi Dan Mimpi

Penghargaan

  • Indonesia Kids' Choice Awards 2012 untuk kategori Boyband Favorit
  • Insert Awards 2012 untuk kategori Rissing Star of the Year
  • Inbox Awards 2012 untuk kategori Penyanyi Cilik Paling Inbox
  • 100% Ampuh Awards 2013 untuk kategori 100% Unyu
  • Dahsyatnya Awards 2013 untuk kategori Artis Cilik Terdahsyat
  • SCTV Music Awards 2013 untuk kategori Boyband Paling Ngetop
  • Indonesia Kids' Choice Awards 2013 untuk kategori Bintang Cilik Favorit
  • The Most Playful Artist versi Indonesia Kids' Choice Awards 2013
  • Anugrah Musik Indonesia 2013 untuk kategori Karya Produksi Group Vokal (Lagu: #eeeaa / Produksi: Seven Music)
  • Anugrah Musik Indonesia 2013 untuk kategori Duo/Group Lagu Anak-Anak
  • Top Song of the Day (Lagu: Kamu) versi TOPOP MNCTV 2013
  • Inbox Awards 2013 untuk kategori Boyband Paling Inbox
  • Inbox Awards 2013 untuk kategori Lagu Paling Inbox (Lagu: Terhebat)
  • Bintang Paling Berkilau 2013 versi Tabloit Bintang
  • SCTV Awards 2013 untuk kategori Boyband / Girlband
  • Musisi Indonesia Terpopuler di 2013 versi Google Trends

Referensi

  1. ^ Wow Keren

Pranala luar