Lompat ke isi

Molase

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Molase merupakan produk sampingan dari industri pengolahan gula yang masih mengandung gula dan asam-asam organik.[1][2] Molase mengandung sukrosa yang tinggi, berkisar 48-55% sehingga dapat digunakan sebagai sumber yang baik untuk pembuatan etanol.[1]

Referensi

  1. ^ a b Sebayang, Firman (5 Juli 2006). "Pembuatan etanol dari molase secara fermentasi menggunakan sel Saccharomyces cerevisiae yang terimobilisasi pada kalsium alginat" (PDF). Jurnal Teknologi Proses. Departemen Kimia, Fakultas MIPA, Universitas Sumatera Utara: 68–74. ISSN 1412-7814. 
  2. ^ Fifendy, M.; Eldini; Irdawati (2013). "Pengaruh pemanfaatan molase terhadap jumlah mikroba dan ketebalan nata pada Teh Kombucha". Prosiding Semirata FMIPA. Universitas Lampung.