Lompat ke isi

Mandiraja, Banjarnegara

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

|luas= 5.285 Ha/52km2 km² |penduduk= 75.752 Jiwa ( 2014 ) |kelurahan= 16 |nama camat= |kepadatan= 1.450 jiwa/km² |provinsi=Jawa Tengah }} Mandiraja adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Banjarnegara, Provinsi Jawa Tengah, Indonesia.

Letak Geografis

Wilayah Kecamatan Mandiraja merupakan bagian dari Wilayah Administrasi Kabupaten Banjarnegara sebelah Barat dengan luas wilayah 5.261.836 Ha Kecamatan Mandiraja secara administrasif dibatasi oleh  :

Wilayah Kecamatan Mandiraja terdiri atas daerah perbukitan disebelah selatan yang meliputi 6 desa yaitu desa Salamerta, Glempang, Kebanaran, Kaliwungu, Somawangi dan desa Jalatunda. Sedangkan