Lompat ke isi

Prijono Tjiptoherijanto

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 19 November 2014 09.29 oleh Andita Ratih (bicara | kontrib) (←Membuat halaman berisi ''''Prijono Tjiptoherijanto'''<ref>[http://www.tokohindonesia.com/biografi/article/286-direktori/2133-pakar-demografi-dan-kependudukan Tokoh Indonesia] : Prijono Tjipto...')
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Prijono Tjiptoherijanto[1], Guru Besar FE-UI ini adalah seorang ekonom yang merupakan pakar demografi dan kependudukan. Pria kelahiran Malang, 3 April 1948, ini juga peduli pada bidang ekonomi kesehatan, pemberantasan kemiskinan, dan pemberdayaan sumber daya manusia. Ia juga punya kelebihan di bidang sastra, khususnya puisi.

  1. ^ Tokoh Indonesia : Prijono Tjiptoherijanto