Lompat ke isi

Wedang ronde

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 19 Januari 2015 08.20 oleh Aryagading2013 (bicara | kontrib) (←Membuat halaman berisi '== Asal-Usul Kata Wedang Ronde == === Arti Wedang dan Penjelasannya === Wedang berasal dari kata bahasa jawa yang berarti minuman. Ya, maksudnya bahwa wedang r...')
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Asal-Usul Kata Wedang Ronde

Arti Wedang dan Penjelasannya

Wedang berasal dari kata bahasa jawa yang berarti minuman. Ya, maksudnya bahwa wedang ronde adalah minuman tradisional khas jawa.

Arti Ronde dan Penjelasannya

Ronde berasal dari kata bahasa jawa yang berarti bola-bola. Ya, semakin jelas saja bahwa Wedang Ronde adalah minuman tradisional khas jawa yang ada bola-bolanya.

Arti Wedang Ronde

Jadi,Wedang Ronde adalah Minuman Tradisional khas jawa yang berisi seduhan air jahe yang berisi bola-bola.

Bahan Pembuatan Wedang Ronde

  • Kolang-Kaling

Referensi

http://monster-bego.blogspot.com/2012/11/13-minuman-tradisional-khas-indonesia.html