Lompat ke isi

Amrid Salas Kembaren

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 13 Februari 2015 16.02 oleh DennyRG (bicara | kontrib)
Amrid Salas Kembaren
Berkas:A.S.Kembaren.jpg
Pengabdian Indonesia
Dinas/cabang TNI Angkatan Darat
Lama dinas1981–2015
Pangkat Brigadir Jenderal TNI
KesatuanInfanteri

Brigadir Jenderal TNI (Purn.) Amrid Salas Kembaren adalah seorang mantan perwira tinggi TNI-AD. Berbagai jabatan dilingkungan TNI pernah diembannya. Sebelum pensiun di tahun ini ia sempat menjadi Staf Khusus Kasad.[1] Ia juga pernah menjadi menjabat sebagai Irum Itjenad menggantikan Brigjen TNI Udin Supidin.

Kembaren, lulusan Akmil 1981 ini dari kecabangan infanteri. Jabatan terakhir jenderal bintang satu ini adalah Staf Khusus Kasad.

Riwayat jabatan

  • Asops Kaskostrad
  • Danrindam VII/Wirabuana
  • Danrem 061/Surya Kencana[2]
  • Irdam Jaya (2009)
  • Kasdiv 1/Kostrad (2011)
  • Kasdam V/Brawijaya (2012)
  • Irum Itjenad (2013)
  • Staf Khusus Kasad (2014)

Referensi

Jabatan militer
Didahului oleh:
Brigjen TNI M. Setyo Sularso
Kepala Staf Kodam V/Brawijaya
1 Agustus 2012 - 10 September 2013
Diteruskan oleh:
Brigjen TNI Asma'i