Biru

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 9 Agustus 2007 01.31 oleh GilliamJF (bicara | kontrib) (+map-bms:Biru)
Warna biru.
 

Biru merupakan salah satu dari tiga warna primer additif selain merah dan hijau. Biru adalah warna langit dan sering pula digunakan untuk menggambarkan warna laut.

Orang-orang keturunan ningrat biasanya disebut "berdarah biru".

Koordinat warna

Hex triplet = #0000FF atau #00F
RGB    (r, g, b)    =  (0, 0, 255)

Lihat pula