Lompat ke isi

Perang Dunia II

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Perang Dunia II, mulai berkecamuk pada tanggal 1 September 1939 sampai tanggal 14 Agustus 1945. Sampai saat ini, perang ini adalah perang yang paling dahsyat pernah terjadi di muka bumi. Kurang lebih 50.000.000 (limapuluh juta) orang tewas dalam konflik ini.

Secara kasar bisa dikatakan bahwa peperangan mulai pada saat invasi Jerman di Polandia pada tanggal 1 September 1939 dan berakhir pada tanggal 14/15 Agustus ketika Jepang menyerah kepada tentara Amerika Serikat, meskipun ada yang berpendapat sebenarnya perang ini sudah lebih awal mulai.

Perang berkecamuk di tiga benua tua: Afrika, Asia dan Eropa. Di bawah ini disajikan pertempuran-pertempuran dan peristiwa penting di setiap benua.

Afrika dan Timur Tengah

Asia dan Pasifik

Eropa dan Rusia (Uni Soviet)

Lihat juga

Pranala Luar