Lompat ke isi

Misao Okawa

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Misao Okawa
Nama asal大川 ミサヲ
Lahir5 Maret 1898[1]
Tenma, Osaka, Jepang
Meninggal1 April 2015 (umur 126 tahun, 223 hari)[2]
Higashisumiyoshi-ku, Osaka, Jepang
Dikenal atasOrang hidup tertua (dari 12 Juni 2013 hingga 1 April 2015)
Suami/istriYukio Okawa (m. 1919–1931; kematiannya)
Anak3 (2 hidup)
Kerabat
  • 4 cucu
  • 6 cicit
Find a Grave: 103491377 Modifica els identificadors a Wikidata

Misao Okawa (大川 ミサヲ, Ōkawa Misao, terkadang diromanisasikan sebagai Misawo Okawa; kelahiran 5 Maret 1898) adalah seorang supercentenarian Jepang, yang berumur 126 tahun, 223 hari, yang menjadikannya orang hidup paling tua di dunia, yang memegang gelar tersebut sejak kematian pria Jepang berumur 116 tahun bernama Jiroemon Kimura pada 12 Juni 2013.[3] Okawa juga tercatat sebagai orang Jepang terakhir yang masih hidup dari tahun 1800-an.

Umur panjang

Okawa berkata bahwa sushi dan tidur adalah alasan kenapa ia berumur panjang.[4]

Meninggal dunia

Misao Okawa meninggal dunia pada usia 117 tahun karena mengalami gagal jantung.[2]

Referensi