Lompat ke isi

Muslim

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 28 September 2005 15.47 oleh Jvano~idwiki (bicara | kontrib) (cs)

Muslim adalah sebutan untuk:

  1. Segala makhluk yang ada di langit dan bumi (QS 3:83, 1:2).
  2. Sebutan untuk penganut atau umat agama Islam.
  3. Orang-orang yang menyerahkan diri pada aturan Tuhan/Allah.
  4. Sebuah suku bangsa di Bosnia Herzegovina sebelum pecahnya negara kesatuan Yugoslavia pada awal tahun 1990-an. Mereka sekarang disebut orang Bosniak.