Angsoka
Tampilan
Angsoka | |
---|---|
Sebatang angsoka (Pavetta indica) di Kebun Tropis Nong Nooch, Thailand | |
Klasifikasi ilmiah | |
Kerajaan: | |
Divisi: | |
Ordo: | |
Famili: | |
Genus: | |
Spesies: | P. indica
|
Nama binomial | |
Pavetta indica | |
Sinonim | |
|
Angsoka atau jarum-jarum[3][4] adalah tanaman hias yang juga dapat berfungsi sebagai obat.
Deskripsi
Tumbuhan ini adalah perdu atau pohon kecil yang tingginya berkisar antara 1,5 meter hingga 5 meter, dengan bentuk daun melanset dan bahkan ada yang serupa bulat telur sungsang, saling berhadapan, dan pada permukaan daun bagian atas berwarna hitam.[5][4][6]
Referensi
- ^ "Pavetta indica L". The Plant List. Diakses tanggal 14 Juni 2015.
- ^ "Pavetta indica L" (PDF). Departemen Kesehatan. Diakses tanggal 14 Juni 2015.
- ^ "Angsoka". Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. Diakses tanggal 14 Juni 2015.
- ^ a b Sastrapradja, Setijati; Bimantoro, Rahadian (1983). Tanaman Pagar. 26: 34 – 35. Jakarta: LBN - LIPI bekerjasama dengan Balai Pustaka.
- ^ Sabara, Edith; Sopian (Februari 2011). 100 Tumbuhan Dilindungi di Gede Pangrango. (Tanpa kota): TNGGP bekerjasama dengan Green Radio. hal.60. ISBN 978-602-98815-0-9.
- ^ Smith, J.J. (1920). "Sierheesters II: Rubiaceae". Teysmannia. Batavia: G. Kolff & Co. 31: 437 – 442.
Pranala luar
- Indian Pavetta dalam Flowersofindia