Lompat ke isi

Frei Otto

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 10 Agustus 2015 22.16 oleh Elekhh (bicara | kontrib) (menambahkan Kategori:Penerima Penghargaan Pritzker menggunakan HotCat)

Frei Paul Otto (31 Mei 1925 – 9 Maret 2015) adalah seorang insinyur dan arsitek dari Jerman. Dikenal karena penggunaan struktur ringannya. di antara karyanya adalah atap Olympic Stadium di Munich untuk Olimpiade Musim Panas 1972.

Otto memenangkan penghargaan RIBA Royal Gold Medal pada tahun 2006 dan diberi penghargaan Pritzker Architecture Prize pada tahun 2015, sesaat sebelum kematiannya.