Lompat ke isi

Hadi Prasojo

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 20 Agustus 2015 02.05 oleh DennyRG (bicara | kontrib)
Hadi Prasojo
Berkas:Danpussenarhanud Hadi Prasojo.jpg
Panglima Komando Daerah Militer III/Siliwangi
Mulai menjabat
18 Agustus 2015
Sebelum
Pengganti
Petahana
Sebelum
Informasi pribadi
Lahir17 November 1959 (umur 64)
Indonesia Trenggalek, Jawa Timur
KebangsaanIndonesia Indonesia
AlmamaterAkademi Militer (1983)
Karier militer
Pihak Indonesia
Dinas/cabang TNI Angkatan Darat
Masa dinas1983–sekarang
Pangkat Mayor Jenderal TNI
SatuanArtileri Pertahanan Udara
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Mayor Jenderal TNI Hadi Prasojo (lahir 17 November 1959) adalah perwira tinggi TNI-AD yang saat ini menjabat sebagai Pangdam III/Siliwangi menggantikan Mayjen TNI Dedi Kusnadi Thamim.[1]

Hadi Prasojo, merupakan alumni Akademi Militer tahun 1983 dari kecabangan artileri pertahanan udara (arhanud). Jabatan Hadi sebelumnya adalah Staf Khusus Panglima TNI.

Karier militer

  • Danrem 174/Anim Ti Waninggap
  • Irdam XVII/Cendrawasih (2011-2012)
  • Danpussenarhanud (2012-2014)
  • Kasdam IV/Diponegoro (2014-2015)
  • Pa Sahli Tk III Bid. Banusia Panglima TNI (2015)
  • Staf Khusus Panglima TNI (2015)
  • Pangdam III/Siliwangi (2015)

Referensi

Jabatan militer
Didahului oleh:
Dedi Kusnadi Thamim
Panglima Komando Daerah Militer III/Siliwangi
2015–sekarang
Petahana
Didahului oleh:
Ibnu Darmawan
Kepala Staf Komando Daerah Militer IV/Diponegoro
2014−2015
Diteruskan oleh:
Joni Supriyanto