Lompat ke isi

Sup ercis

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 4 Oktober 2007 23.34 oleh Andri.h (bicara | kontrib) (+iw(s))
Sup ercis

Sup ercis adalah sup yang dibuat dari kacang ercis. Di Indonesia sup ercis juga dikenal dengan namanya dalam bahasa Belanda; yaitu erwtensoep sebagai makanan tempo doeloe. Soep ini berwarna hijau kekuning-kuningan bahkan kadang-kadang cenderung cokelat. Sup ercis dan terutama variasi Belanda sebenarnya lebih mirip bubur daripada supa karena sangat kental. Di Belanda sup ini biasanya dimakan pada musim dingin dengan roti.