Lompat ke isi

Adriaan Valckenier

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 19 November 2004 16.17 oleh Meursault2004 (bicara | kontrib)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Adriaan Valckenier (Amsterdam, 6 Juni 1695 - Batavia, 20 Juni 1751) adalah Gubernur-Jendral Hindia-Belanda yang ke 25. Ia memerintah antara tahun 17371741.

Valckenier oleh Kompeni disalahkan sebagai pencetus pembantaian orang Cina di Batavia. Maka setelah dia meletakkan jabatan, ia ditangkap ketika berada di Afrika Selatan. Ia dibawa kembali ke Batavia di mana dia meninggal di dalam sel, setelah hampir 10 tahun.


Lihat Pula: