Lompat ke isi

Cabai gesit

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.
Cabai gesit
Klasifikasi ilmiah
Kerajaan:
Filum:
Kelas:
Ordo:
Famili:
Genus:
Spesies:
D. agile
Nama binomial
Dicaeum agile
(Tickell, 1833)

Cabai gesit (bahasa Latin: Dicaeum agile) adalah spesies burung dari keluarga Dicaeidae, dari genus Dicaeum. Burung ini memiliki habitat di hutan dataran rendah, hutan rawa.

Ciri-ciri

Cabai gesit memiliki tubuh berukuran kecil (9 cm). Tubuh warna kecoklatan tanpa ciri khas. Mahkota coklat zaitun. Pipi abu-abu. Punggung zaitun. Tenggorokan dan Tubuh bagian bawah putih keabu-abuan. Dada bercoret abu-abu samar. Paruh tebal mencolok. Bagian bawah ekor berujung putih. Iris merah, paruh hitam, kaki abu-abu. Agak berbeda dengan Cabai lain. Suka bergerombol di tempat tinggi pada pohon Ara. Menggerakkan ekor ke kiri kanan saat bertengger.

Penyebaran

  • India, Asia tenggara (kecuali Semenanjung Malaysia).
  • Sumatra, Jawa, Bali, Nusa Tenggara.

Galeri

Referensi

  1. ^ BirdLife International (2012). "Dicaeum agile". IUCN Red List of Threatened Species. Version 2012.1. International Union for Conservation of Nature. Diakses tanggal 16 July 2012.