Lompat ke isi

Cleomaceae

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.

Cleomaceae
Cleome hassleriana
Klasifikasi ilmiah Sunting klasifikasi ini
Kerajaan: Plantae
Klad: Tracheophyta
Klad: Angiospermae
Klad: Eudikotil
Klad: Rosid
Ordo: Brassicales
Famili: Cleomaceae
Bercht. & J.Presl[1]
Genus

Lihat teks

Cleomaceae atau Keluarga bunga laba-laba adalah famili kecil berbunga dalam ordo Brassicales.[2] Famili ini sebelumnya merupakan bagian dari famili Capparaceae, tetapi diangkat menjadi famili yang berbeda ketika bukti DNA menunjukkan bahwa genera yang termasuk di dalamnya lebih dekat hubungannya dengan famili Brassicaceae ketimbang Capparaceae. Sistem klasifikasi APG II memungkinkan famili ini dimasukkan ke dalam Brassicaceae.[3] Cleomaceae termasuk famili fotosintesis C3, C3–C4, dan C4.[4]

Daftar genus[5]

Referensi

  1. ^ Angiosperm Phylogeny Group (2009). "An update of the Angiosperm Phylogeny Group classification for the orders and families of flowering plants: APG III". Botanical Journal of the Linnean Society. 161 (2): 105–121. doi:10.1111/j.1095-8339.2009.00996.xalt=Dapat diakses gratis. 
  2. ^ Cleomaceae, Zhang Mingli (张明理)1; Gordon C. Tucker2, Harvard.edu
  3. ^ Stevens, P. F. (2001 onwards) Angiosperm Phylogeny Website: Brassicales.
  4. ^ Parma, Daniele F.; Vaz, Marcelo G. M. V.; Falquetto, Priscilla; Silva, Jéssica C.; Clarindo, Wellington R.; Westhoff, Philipp; van Velzen, Robin; Schlüter, Urte; Araújo, Wagner L.; Schranz, M. Eric; Weber, Andreas P. M.; Nunes-Nesi, Adriano (2022). "New Insights Into the Evolution of C4 Photosynthesis Offered by the Tarenaya Cluster of Cleomaceae". Frontiers in Plant Science. 12. doi:10.3389/fpls.2021.756505/full. ISSN 1664-462X. 
  5. ^ Germplasm Resources Information Network: Cleomaceae