Lompat ke isi

David Singmaster

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.

David Singmaster
Singmaster pada 2006
LahirDesember 1938[1]
Ferguson, Missouri, Amerika Serikat[2]
AlmamaterUniversity of California, Berkeley
Dikenal atasKonjektur Singmaster
Matematika teka-teki, khususnya kubus Rubik
Karier ilmiah
BidangMatematika
InstitusiLondon South Bank University
DisertasiOn Means of Differences of Consecutive Integers Relatively Prime to m (1966)
Pembimbing doktoralDick Lehmer, Russell Lehman

David Breyer Singmaster (kelahiran 1938[2]) adalah seorang pensiunan profesor matematika di London South Bank University, Inggris. Mengaku sebagai Metagrobologis, ia memiliki banyak koleksi teka-teki mekanikal pribadi dan buku-buku pengasahan otak.

Referensi

  1. ^ Singmaster, David (April 2018). "An Extended Interview with David Singmaster". G4G Celebration (Wawancara). Wawancara dengan Dana S. Richards. Gathering 4 Gardner. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2021-12-12. Diakses tanggal 3 June 2019. 
  2. ^ a b "David Singmaster in the 1940 Census". ancestry.com. Diakses tanggal 13 January 2017. 

Pranala luar