Lompat ke isi

Dawn (film 2015)

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.
Dawn
SutradaraLaila Pakalniņa
Ditulis olehLaila Pakalniņa
PemeranVilis Daudzins
Tanggal rilis
  • 18 November 2015 (2015-11-18) (BNFF)
  • 23 November 2015 (2015-11-23) (Latvia)
Durasi96 menit
NegaraLatvia
BahasaLatvia

Dawn (bahasa Latvia: Ausma) adalah sebuah film drama Latvia hitam-putih 2015 yang disutradarai oleh Laila Pakalniņa tentang Pavlik Morozov, yang mengadukan ayahnya. Film tersebut terpilih menjadi perwakilan Latvia untuk Film Berbahasa Asing Terbaik (Oscar) di Academy Awards ke-89 namun tidak masuk nominasi.[1][2] Ini adalah sebuah kerjasama produksi antara Polandia dengan Estonia.

Pemeran

Referensi

  1. ^ "Latvia picks "Ausma" to vie for Academy Award". LSM. 23 September 2016. Diakses tanggal 23 September 2016. 
  2. ^ Holdsworth, Nick (23 September 2016). "Oscars: Latvia Selects 'Dawn' for Foreign-Language Category". The Hollywood Reporter. Diakses tanggal 23 September 2016. 

Pranala luar