Ddal
Tampilan
ڈ atau ddal atau ddāl (bahasa Urdu: ڈال, "ddāl") adalah abjad Arab varian dari huruf dal yang melambangkan fonem [ɖ]. Huruf ini dipakai dalam bahasa Urdu dan merupakan huruf ke-12 dari abjad Urdu namun bukanlah termasuk ke dalam salah satu dari 28 huruf hijaiah.
Penulisan
Penulisan dahal tidaklah berbeda dengan huruf Arab ddal, hanya saja ada huruf tha kecil di atasnya.
ـڈ
|
ڈ
|
pada akhir | posisi lepas |
Unicode-Codepoint | Unicode-Name | |
---|---|---|
U+0688 | ARABIC LETTER DDAL | ڈ (Arab) |
Lihat pula
Pranala luar
- The Sindhi Alphabet Diarsipkan 2011-05-15 di Wayback Machine., unics.uni-hannover.de
- Transliteration des Sindhi, transliteration.eki.ee
Literatur
- Ernest Trumpp: Grammar of the Sindhi Language. Asian Educational Services, 1986. ISBN 978-81-206-0100-0