Lompat ke isi

Dislipidemia

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.
Dislipidemia
Informasi umum
SpesialisasiEndokrinologi Sunting ini di Wikidata

Dislipidemia adalah kondisi yang terjadi saat kadar lemak dalam aliran darah terlalu tinggi atau terlalu rendah. Lipid (lemak), bersama dengan protein dan karbohidrat, adalah komponen utama dari sel-sel hidup. Kolesterol dan trigliserida adalah jenis lipid yang tersimpan dalam tubuh dan berperan sebagai sumber tenaga.

Kondisi tersebut dijelaskan lebih detail pada hiperlipidemia.