Lompat ke isi

Eka Hendra Wijaya

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.

Eka Hendra Wijaya
LahirPutu Eka Hendra Wijaya
27 Desember 1994 (umur 29)
Indonesia Denpasar, Bali, Indonesia
KebangsaanIndonesia
PekerjaanModel
Dikenal atasMister Indonesia 2016
(Juara)

Eka Hendra Wijaya (lahir 27 Desember 1994) adalah seorang model Indonesia, yang berdarah Denpasar, Bali, merupakan pemenang kontes Mister Indonesia 2016 dan mewakili Indonesia pada kontes Mister Universal Ambassador 2016 yang meraih posisi 15 Besar.

Profil

Eka Hendra Wijaya lahir dengan nama lengkap Putu Eka Hendra Wijaya, sebelumnya adalah juara dari kontes lokal Teruna Bali 2015. Putera dari Ketut Bagiada ini adalah mahasiswa Undiksha SIngaraja.

Pada tahun 2016, ia terpilih sebagai perwakilan provinsi Bali pada kontes Mister Indonesia 2016 dan meraih posisi Juara dan penghargaan khusus Mister Favorite. Berkat kemenenangannya, ia mewakili Indonesia pada kontes Mister Universal Ambassador 2016 yang meraih posisi 15 Besar.[1]

Prestasi

  • Mister Universal Ambassador 2016
    • 15 Besar
  • Mister Indonesia 2016
    • Juara
    • Mister Favorite
  • Teruna Bali 2015
    • Juara
  • Top Model Jogja 2014
  • Top Model Jakarta 2014
  • Finalis Indonesia Model Search
  • Duta Tour And Travel 2014
  • Finalis Top Model Bali 2014
  • Model Hunt 2014
  • Juara 3 Festival Music Bali Alternative.

Referensi

Pranala luar

Didahului oleh:
Kalimantan Barat Damian Ronny Chandra
Mister Indonesia
2016
Diteruskan oleh:
Daerah Khusus Ibukota Jakarta Gilbert Pangalila