Lompat ke isi

Erzsebet Jurik

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.
Erzsebet Jurik
Informasi pribadi
Kewarganegaraan Hungaria
Rekam medali
Mewakili  Hungaria
Kejuaraan Tenis Meja Dunia
Medali perunggu – tempat ketiga 1963 Women's team
Medali perunggu – tempat ketiga 1967 Women's doubles
Medali perunggu – tempat ketiga 1967 Women's team

Erzsebet Jurik adalah mantan pemain tenis meja putri asal Hungaria.[1] Ia memenangkan tiga medali perunggu di World Table Tennis Championships; dua di Piala Corbillon (beregu putri) dan satunya lagi pada ganda putri bersama Éva Kóczián.[2][3]

Lihat juga

Daftar peraih medali Kejuaraan Dunia Tenis Meja

Referensi

  1. ^ "Profile". Table Tennis Guide. 
  2. ^ "Women's doubles results" (PDF). International Table Tennis Federation. Archived from the original on 2012-04-12. Diakses tanggal 2020-05-31. 
  3. ^ "Table Tennis World Championship medal winners". Sports123. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-09-22. Diakses tanggal 2020-05-31. 

Pranala luar