Lompat ke isi

Fahrur Rofi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.
Fahrur Rofi
S.I.P., M.H.Sc.
Wakil Bupati Sambas ke-5
Mulai menjabat
14 Juni 2021
PresidenJoko Widodo
GubernurSutarmidji
BupatiSatono
Sebelum
Pendahulu
Hairiah
Pengganti
Petahana
Sebelum
Informasi pribadi
Lahir(1981-06-17)17 Juni 1981
Pontianak, Kalimantan Barat, Indonesia
Kebangsaan Indonesia
Partai politikPAN
Suami/istriPuspa Rahayu
Anak3 orang
Orang tua
Almamater UIAM, Selangor (2010)
UPN "Veteran", Yogyakarta (2006)
PekerjaanPolitikus
ProfesiBirokrat
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Fahrur Rofi, S.I.P., M.H.Sc., (lahir 17 Juni 1981) adalah Wakil Bupati Sambas petahana yang menjabat sejak 14 Juni 2021.[1] Ia terpilih dalam Pilbup Sambas 2020 mendampingi Satono melalui Partai Gerindra dan PAN.[2] Satono-Rofi berhasil mengungguli tiga pasangan calon lainnya, termasuk petahana.[3][4] Rofi merupakan anak dari Bupati Sambas ke-15, Burhanuddin A. Rasyid. Sebelum menjadi wakil bupati, Rofi merupakan birokrat dengan jabatan terakhir sebagai Kepala Subbagian Administrasi Kewilayahan pada Bagian Tata Pemerintahan Sekretariat Daerah Kabupaten Sambas.[5] Setelah terpilih menjadi wakil bupati, Rofi kemudian juga terpilih sebagai Ketua DPD Partai Amanat Nasional Kabupaten Sambas pada 2021.[6]

Riwayat pendidikan

Riwayat pekerjaan

  • Kepala Subbagian Pemerintahan dan Pengawasan Perbatasan pada Bagian Tata Pemerintahan Setda Kabupaten Sambas (2014-2016)
  • Kepala Subbagian Pengelolaan Batas Negara pada Bagian Pengelolaan Perbatasan Setda Kabupaten Sambas (2016-2019)
  • Kepala Subbagian Administrasi Kewilayahan pada Bagian Tata Pemerintahan Setda Kabupaten Sambas (2019-2020)
  • Wakil Bupati Sambas (2021-sekarang)

Referensi

  1. ^ Sutiana, Wiwin (14-06-2021). "Gubernur Kalbar H. Sutarmidji Lantik Bupati dan Wakil Bupati Sambas Terpilih Tahun 2020". kalbarprov.go.id. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2021-08-22. Diakses tanggal 22-08-2021. 
  2. ^ "Diusung Gerindra dan PAN di Pilkada Sambas, Satono-Fahrur Rofi Siap Lawan Petahana". gempita.co. 09-09-2020. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2021-08-22. Diakses tanggal 22-08-2021. 
  3. ^ Dedi (22-01-2021). "KPU Sambas Tetapkan Satono-Rofi Pemenang Pilkada Sambas 2020". kalbar.antaranews.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2022-02-12. Diakses tanggal 22-08-2021. 
  4. ^ Nasaruddin (12-12-2020). "Profil Satono, Calon Bupati Sambas yang Dinyatakan Atbah Meraih Suara Terbanyak Pilkada Sambas 2020". pontianak.tribunnews.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2021-08-22. Diakses tanggal 22-08-2021. 
  5. ^ "Profil Pasangan Calon Satono-Fahrur Rofi". Info Pemilu KPU RI. Diakses tanggal 24-11-2020.  [pranala nonaktif permanen]
  6. ^ Dedi (20-02-2021). "Wakil Bupati Sambas terpilih pimpin DPD PAN, siap majukan daerah dan partai". kalbar.antaranews.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2021-08-22. Diakses tanggal 22-08-2021.