Lompat ke isi

Fungsi konstan

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.
Fungsi konstan y=4

Dalam matematika, fungsi konstan adalah fungsi yang hasilnya tetap untuk setiap nilai masukan (input).[1][2][3] Sebagai contoh, fungsi merupakan fungsi konstan karena hasil dari adalah 4 untuk berapapun nilai (lihat gambar).

Referensi

  1. ^ Tanton, James (2005). Encyclopedia of Mathematics. Facts on File, New York. hlm. 94. ISBN 0-8160-5124-0. 
  2. ^ C.Clapham, J.Nicholson (2009). "Oxford Concise Dictionary of Mathematics, Constant Function" (PDF) (dalam bahasa english). Addison-Wesley. hlm. 175. Diarsipkan (PDF) dari versi asli tanggal 2013-10-29. Diakses tanggal January 2014. 
  3. ^ Weisstein, Eric (1999). CRC Concise Encyclopedia of Mathematics. CRC Press, London. hlm. 313. ISBN 0-8493-9640-9. 
  • Herrlich, Horst and Strecker, George E., Category Theory, Allen and Bacon, Inc. Boston (1973)

Pranala luar