Lompat ke isi

Jasper, Alabama

Koordinat: 33°50′32″N 87°16′38″W / 33.842347°N 87.277174°W / 33.842347; -87.277174
Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
(Dialihkan dari Jasper, alabama)
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.
Jasper, Alabama
Motto: 
"Experience from the past, knowledge for the future."
Letak di Kabupaten Walker dan negara bagian Alabama
Letak di Kabupaten Walker dan negara bagian Alabama
NegaraAmerika Serikat
Negara bagianAlabama
KabupatenWalker
Pemerintahan
 • Wali kotaSonny Posey
Luas
 • Total26,9 sq mi (69,6 km2)
 • Luas daratan26,9 sq mi (69,6 km2)
 • Luas perairan0 sq mi (0 km2)
Ketinggian
328 ft (100 m)
Populasi
 • Total14.222
 • Kepadatan522,4/sq mi (201,9/km2)
Zona waktuUTC-6 (Tengah (CST))
 • Musim panas (DST)UTC-5 (CDT)
Kode ZIP
35501-35504
Kode area telepon205
Kode FIPS01-38416
ID fitur GNIS0120822
Situs webhttp://www.jaspercity.com/

Jasper adalah sebuah kota di Kabupaten Walker, Alabama, Amerika Serikat. Menurut sensus 2010, penduduknya berjumlah 13,857 orang.[2] Kota tersebut adalah kursi kabupaten dari Kabupaten Walker.[3] Kota tersebut juga merupakan lokasi dari acara dokumenter SyFy Channel "Town of the Living Dead".[4]

Sejarah

Jasper dinamai dari nama Sersan William Jasper, seorang pahlawan Perang Revolusi Amerika, yang ditinggali sekitar 1815, namun tak terinkorporasi sampai 18 Agustus 1886.[5]

Geografi

Jasper terletak di 33°50′32″N 87°16′38″W / 33.84222°N 87.27722°W / 33.84222; -87.27722 (33.842347, -87.277174).[6]

Menurut Biro Sensus A.S., wilayah kota tersebut sebesar 269 mil persegi (700 km2), yang 269 mil persegi (700 km2)nya adalah tanah dan 0.04%nya adalah air.

Referensi

  1. ^ "Population Estimates". Biro Sensus Amerika Serikat. Diakses tanggal 2014-06-07. 
  2. ^ Best Places to Live in Jasper, Alabama
  3. ^ "Find a County". National Association of Counties. Diakses tanggal 2011-06-07. 
  4. ^ "Town of the Living Dead - about". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-10-14. Diakses tanggal 2015-05-05. 
  5. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama encyclopedia
  6. ^ "US Gazetteer files: 2010, 2000, and 1990". United States Census Bureau. 2011-02-12. Diakses tanggal 2011-04-23. 

Pranala luar

33°50′32″N 87°16′38″W / 33.842347°N 87.277174°W / 33.842347; -87.277174

Templat:Kabupaten Walker, Alabama