Lompat ke isi

Kadidal Manjappa

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.
Kadidal Manjappa
Ketua Menteri Negara Bagian Mysore ke-3
Masa jabatan
19 Agustus 1956 – 31 Oktober 1956
GubernurJayachamaraja Wodeyar Bahadur
Informasi pribadi
Lahir1908
Kadidal, Thirthahalli, Shimoga, Karnataka, India
Meninggal1992
Partai politikKongres Nasional India
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Kadidal Manjappa (1908–1992) adalah Ketua Menteri Karnataka ketiga (saat itu Negara Bagian Mysore) untuk periode singkat pada 1956 (19 Agustus 1956 – 31 Oktober 1956).

Ia berasal dari desa kadidal di taluk Tirthahalli, distrik Shimoga.[1]

Referensi

  1. ^ "Kadidal Manjappa was a true Gandhian'". The Hindu. 30 December 2008. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-01-26. Diakses tanggal 2018-03-23. 
Didahului oleh:
Kengal Hanumanthaiah
Ketua Menteri Karnataka
19 Agustus 1956 – 31 Oktober 1956
Diteruskan oleh:
S. Nijalingappa