Lompat ke isi

Keuskupan Bagdogra

Koordinat: 26°42′09″N 88°19′04″E / 26.7026°N 88.3179°E / 26.7026; 88.3179
Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.
Keuskupan Bagdogra

Dioecesis Bagdogranus

बागडोगरा के सूबा
Lokasi
Negara India
Kolkata
MetropolitKolkata
Statistik
Luas8.374 km2 (3.233 sq mi)
Populasi
- Total
- Katolik
(per 2012)
1.003.000
53,114 (5.3%)
Paroki19
Informasi
RitusRitus Latin
KatedralKatedral Gembala Baik di Bagdogra
Kepemimpinan kini
PausFransiskus
UskupVincent Aind
Uskup agung
Thomas D’Souza

Keuskupan Bagdogra (bahasa Latin: Bagdogran(us)) adalah sebuah keuskupan suffragan Latin di provinsi gerejawi Kolkata, India timur laut, dan masih bergantung pada Kongregasi Roma untuk Evangelisasi Bangsa-bangsa. Tahta episkopalnya adalah Katedral Gembala Baik di kota Bagdogra, Bengal Barat.

Referensi

Sumber dan pranala luar

26°42′09″N 88°19′04″E / 26.7026°N 88.3179°E / 26.7026; 88.3179