Lompat ke isi

Keuskupan Jeonju

Koordinat: 35°49′00″N 127°07′59″E / 35.8167°N 127.1330°E / 35.8167; 127.1330
Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.
Keuskupan Jeonju

Dioecesis Ieoniuensis

전주 교구
Katolik
Lokasi
Negara Korea Selatan
Gwangju
Statistik
Luas8.050 km2 (3.110 sq mi)
Populasi
- Total
- Katolik
(per 2006)
1.885.335
171,151 (9.1%)
Paroki83
Informasi
DenominasiKatolik Roma
RitusRitus Roma
Pendirian13 April 1937 (87 tahun lalu)
KatedralKatedral Hati Kudus Yesus di Jeonju
Kepemimpinan kini
PausFransiskus
Uskup
Uskup Dr. John Kim Son-Tae (13 Mei 2017-sekarang)
Uskup agung
Hyginus Kim Hee Jong
EmeritusUskup Emeritus Vincent Ri Pyung-ho
Peta
Situs web
www.jcatholic.or.kr

Keuskupan Jeonju (bahasa Latin: Dioecesis Ieoniuensis) adalah sebuah keuskupan suffragan Ritus Latin dari Gereja Katolik di provinsi gerejawi Keuskupan Agung Gwangju, Korea Selatan, dan bergantung pada Kongregasi Roma untuk Evangelisasi Bangsa-bangsa.

Tahta episkopalnya adalah Katedral Hati Kudus Yesus Joongang, di Jeonju 전주시, Jeollabuk-do 전라북도 Keuskupan tersebut juga memiliki bekas katedral, sekarang Gereja Hati Kudus Yesus Jeondong, di Jeonju.[1]

Referensi

  1. ^ "Diocese of Jeonju". Giga Catholic. Diakses tanggal 2014-02-13. 

Sumber dan pranala luar

35°49′00″N 127°07′59″E / 35.8167°N 127.1330°E / 35.8167; 127.1330