Lompat ke isi

Khamsin

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.

Khamsin, khamseen, chamsin atau hamsin (Arab: خمسين khamsīn, "lima puluh"), juga dikenal sebagai khamaseen (Arab: خماسين khamāsīn, "lima puluhan") mengacu pada angin lokal yang kering, panas dan berdebu yang bertiup di Afrika Utara dan Semenanjung Arab. Angin yang sama di daerah tersebut adalah Sirocco dan simoom. Berasal dari kosakata Arab yang berarti 'lima puluh', debu kering yang penuh badai sering bertiup secara sporadis selama lima puluh hari, sesuai dengan namanya.

Lihat pula

Pranala luar