Lompat ke isi

LAMP

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.
The LAMP software bundle (here additionally with Squid). A high performance and high-availability solution for a hostile environment

LAMP adalah istilah yang merupakan singkatan dari Linux, Apache, MySQL, dan Perl/PHP/Python. LAMP merupakan sebuah paket perangkat lunak bebas yang digunakan untuk menjalankan sebuah aplikasi secara lengkap.

Komponen-komponen dari LAMP:

Beberapa perangkat lunak yang menggunakan konfigurasi LAMP antara lain MediaWiki dan Bugzilla.

Lihat pula