Lompat ke isi

Mega Asset Management

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
(Dialihkan dari Mega Asset)
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.
PT Mega Asset Management
Jasa keuangan/publik
Didirikan2011
Kantor pusatIndonesia Jakarta, Indonesia
PemilikMega Corpora
Situs webwww.mega-asset.co.id

Mega Asset Management atau yang lebih dikenal sebagai Mega Asset adalah salah satu perusahaan manajemen investasi yang berdiri sejak 2011, dan berkantor pusat di Jakarta dan mempunyai cabang di berbagai kota besar di Indonesia. Perusahaan ini berada dibawah kepemilikan CT Corp melalui Mega Corpora.

Reksa Dana Mega Asset telah menerima sejumlah penghargaan dan mendapat nominasi reksa dana terbaik dari sejumlah lembaga, seperti Investor-Infovesta dan APRDI-Bloomberg. Reksa Dana Mega Asset juga dapat ditelusuri melalui Bloomberg.

Management

  • Komisaris Utama: Chairal Tanjung
  • Komisaris Independen : Sakli Anggoro
  • Direktur: Suryani Salim
  • Direktur: Alex Prawira Ujuan Panjaitan

Produk

Reksa Dana Pasar Uang

  • Mega Asset Multicash

Reksa Dana Campuran

  • Mega Asset Strategic Total Return
  • Mega Asset Madania Syariah

Reksa Dana Obligasi/Sukuk

  • Mega Asset Mantap
  • Mega Asset Mantap Plus

Reksa Dana Saham

  • Mega Asset Maxima
  • Mega Asset Greater Infrastructure

Pranala luar