Lompat ke isi

Merah sepang

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.
Merah sepang
 
Common connotations
Kayu secang
About these coordinates     Koordinat warna
Triplet hex#BB3F3F
sRGBB    (r, g, b)(187, 63, 63)
HSV       (h, s, v)(0°, 66%, 73%)
SumberArtyclick[1]
B: Dinormalkan ke [0–255] (bita)

Merah sepang (bahasa Inggris: Dull red) adalah warna merah kusam yang berasal dari warna kayu secang atau disebut juga sepang yang banyak digunakan sebagai bahan pewarna merah alami.[2][3]

Rujukan

  1. ^ "Dull Red Color | ArtyClick". colors.artyclick.com. Diakses tanggal 2022-12-25. 
  2. ^ Basoni, Sonia. "Selain Beri Warna Merah, Kayu Secang Juga Punya Banyak Khasiat". detikfood. Diakses tanggal 2020-07-16. 
  3. ^ "Manfaat Kayu Secang dan Kandungan Zatnya". FaktualNews.co. 2018-12-10. Diakses tanggal 2020-07-16.