Lompat ke isi

Muhammad Umran

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
(Dialihkan dari Muhammad umran)
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.
Muhammad Umran
محمد عمران
Menteri Pertahanan
Masa jabatan
1 September 1965 – 14 Februari 1966
Sebelum
Pendahulu
Hamad Ubayd
Sebelum
Masa jabatan
2 Mei 1963 – 1965
Sebelum
Pengganti
Hamad Ubayd
Sebelum
Anggota Komando Regional Cabang Regional Suriah
Masa jabatan
1 Februari 1964 – 4 April 1965
Informasi pribadi
Lahir1922
al-Mukharram, Suriah Mandat Prancis
Meninggal4 Maret 1972
Tripoli, Lebanon
Partai politikCabang Regional Suriah Partai Ba'ath Sosialis Arab
Karier militer
Masa dinas1942-1966
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Letnan Kolonel Muhammad Umran (bahasa Arab: محمد عمران; 1922–4 Maret 1972) adalah seorang anggota pendiri Komite Militer Partai Ba'ath uniter, dan tokoh utama dalam politik Suriah dari Revolusi 8 Maret sampai kudeta Suriah 1966.

Kehidupan dan karier

Umran lahir pada 1922 dalam sebuah keluarga Alawi berpenghasilan kecil yang berasal dari suku Khayyatin. Ia datang dari desa al-Mukharram, sebuah desa yang terletak di timur pegunungan Homs. Umran bertugas dalam Angkatan Darat Suriah pada masa Perang Arab-Israel 1948, dan aktif berpolitik setelah intervensi paksa militer dalam politik Suriah pada 1940an dan 1950an. Ia memainkan peran kecil pada pihak Akram al-Hawrani dalam kebangkitan 1954 melawan pemerintahan Adib Shishakli.[1]

Catatan dan referensi

Catatan

Kutipan

  1. ^ Seale 1990, hlm. 62.

Daftar pustaka