Lompat ke isi

Nokia N82

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.

Nokia N82 adalah produk telepon genggam yang dirilis oleh perusahaan Nokia. Telepon genggam ini memiliki dimensi 112 x 50.2 x 17.3 mm dengan berat 114 gram.

Fitur & Komponen

  • Sistem operasi: Symbian OS 9.2, S60 rel. 3.1
  • Memori internal: 100 MB, Memori eksternal dengan MicroSD hingga 16 GB
  • Kamera digital 5 MP, 2592 x 1944 pixels, Carl Zeiss optics, autofocus, xenon flash
  • HSDPA
  • SMS
  • MMS
  • Email
  • Instant Messaging
  • Wi-Fi 802.11 b/g, UPnP technology
  • Browser WAP 2.0/xHTML, HTML
  • GPS A-GPS support; Nokia Maps
  • Permainan
  • Radio FM
  • Bluetooth
  • Java MIDP 2.0
  • MP3/WMA/WAV/RA/AAC/M4A music player
  • MP4/H.264/RV/AVC video player
  • Document viewer (Word, Excel, PowerPoint, PDF)
  • Baterai Li-Ion 1050 mAh (BP-6MT)

Lihat pula