Lompat ke isi

Orang Flanders

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.
Orang Flanders
(Vlamingen)
Daerah dengan populasi signifikan
 Belgia6.230.000[1]
 Prancis1,456,937[2]
12,430 - 168,910[2]
 Amerika Serikat389,171[3]
 Afrika Selatan55,200[2]
 Australia15,130[2]
 Brasil6,000[2]

Orang Flanders (bahasa Belanda: Vlamingen) adalah sebuah kelompok etnis berbahasa Belanda yang tinggal di Belgia. Mereka sebagian besar menghuni daerah utara Flanders. Mereka adalah satu dari dua kelompok linguistik-kultural utama di Belgia, yang satunya adalah orang Wallonia yang berbahasa Prancis. Orang Flanders mencapai 60% dari total penduduk Belgia.

Catatan kaki

  1. ^ "Structuur van de bevolking — België / Brussels Hoofdstedelijk Gewest / Vlaams Gewest / Waals Gewest / De 25 bevolkingsrijke gemeenten (2000–2006)" (dalam bahasa Belanda (juga disebut dialek Flanders)). Belgian Federal Government Service (ministry) of Economy — Directorate-general Statistics Belgium. © 1998/2007. Diarsipkan dari versi asli (asp) tanggal 2002-08-02. Diakses tanggal 2007-05-23. 
  2. ^ a b c d e "Vlamingen in de Wereld". Vlamingen in de Wereld, a foundation offering services for Flemish expatriates, with cooperation of the Flemish government. Diakses tanggal 2007-03-01. , Canada: 2006 Canadian Census Diarsipkan 2019-01-06 di Wayback Machine. gives 12,430 respondents stating their ethnic origin as Flemish. Another 168,910 reported 'Belgian'. See List of Canadians by ethnicity (2001).
  3. ^ The 2006 US American Community Survey Diarsipkan 2020-02-12 di Archive.is listed 389,171 people claiming "Belgian" ancestry.