Lompat ke isi

Pejuang PJKA

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.

Pejuang PJKA (Pulang Jumat Kembali Ahad) adalah mereka yang bekerja di Jakarta namun keluarga mereka tinggal di kampung halaman yang sebagian besar di Jawa Tengah dan Jawa Timur. Setiap hari Jumat, mereka pulang kampung menengok keluarga dan kembali ke Jakarta pada Minggu malam. Rata-rata mereka menggunakan moda transportasi bus atau kereta api. Kereta api lebih banyak dipilih karena jarak tempuhnya yang lebih pendek dan ketepatan waktu kedatangan dan keberangkatannya yang lebih dapat diprediksi.[1]

Referensi

  1. ^ "Gigihnya Pejuang PJKA". kumparan. Diakses tanggal 2024-04-16.