Lompat ke isi

Peloponnesos

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.
Peta Peloponnesia.

Peloponnesia atau Peloponnesos (bahasa Yunani: Πελοπόννησος, Pelopónnisos) adalah sebuah semenanjung yang luas dan merupakan daerah di Yunani Selatan. Selama akhir Abad pertengahan dan masa Turki Ustmani, semenanjung ini dikenal sebagai Morea (Yunani: Μωρέας), nama yang masih sering digunakan dalam percakapan sehari-hari. Semenanjung ini menjadi sebuah pulau sejak pembangunan Terusan Korintus tahun 1893.

Semenanjung ini dibagi menjadi tiga distrik pada masa Yunani modern: Pelopponesia, sebagian Attika dan sebagian Yunani Barat.

Lihat pula

Pranala luar