Lompat ke isi

Penghargaan Film Nasional India ke-24

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.
Penghargaan Film Nasional (India) ke-24
Dianugerahkan untukFilm terbaik dari sinema India pada 1976
Dipersembahkan
oleh
Direktorat Festival Film
Situs web resmidff.nic.in
Film Cerita TerbaikMrugaya

Penghargaan Film Nasional ke-24, yang dipersembahkan oleh Direktorat Festival Film, sebuah organisasi yang dibentuk oleh Kementerian Informasi dan Penyiaran India untuk menentukan film terbaik pada sinema India yang dirilis pada tahun 1976.[1][2]

Penghargaan

Penghargaan dibagi dalam film fitur dan film non-fitur.

Penghargaan Prestasi Seumur Hidup

Nama Penghargaan Penerima Dianugerahi Sebagai Penghargaan
Penghargaan Dadasaheb Phalke Kanan Devi[3] Aktris Swarna Kamal, 20,000 dan sebuah Syal

Film fitur

Film fitur diberikan pada tingkat Seluruh India serta tingkat wilayah. Pada Penghargaan Film Nasional ke-24, sebuah film Hindi, Mrugaya memenangkan Medali Emas Presiden untuk Film Fitur Terbaik Tingkat Seluruh India.

Referensi

  1. ^ "24th National Film Awards". Festival Film Internasional India. Diakses tanggal 8 Oktober 2011. [pranala nonaktif permanen]
  2. ^ "24th National Film Awards (PDF)" (PDF). Direktorat Festival Film. Diakses tanggal 4 Oktober 2011. 
  3. ^ "Bengali Cinema, Calcutta Web". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2016-04-07. Diakses tanggal 2015-09-16. 

Pranala luar