Lompat ke isi

Persiju Sijunjung

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
(Dialihkan dari Persiju sijunjung)
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.
Persiju Sijunjung
Nama lengkapPersatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia Sijunjung
Berdiri1998
StadionStadion M. Yamin,
Muaro Sijunjung, Kabupaten Sijunjung
(Kapasitas: 10.000)
PemilikPemerintah Kabupaten Sijunjung
KetuaBenny Dwifa Yuswir
ManajerRedi Susilo[1]
LigaLiga 3
2017Liga 3 2017 Zona Sumatera Barat, babak 1
Kostum kandang
Kostum tandang

Persiju Sijunjung adalah klub sepak bola yang bermarkas di Sijunjung, Sumatera Barat, Indonesia. Saat ini Persiju bermain di Liga 3 2017.[2]

Sejarah

Persiju Sijunjung didirikan pada 1998.

Stadium

Artikel utama: Stadion M. Yamin, Kabupaten Sijunjung

Persiju Sijunjung bermain di Stadion M. Yamin, Sijunjung,Sumatera Barat

Referensi

  1. ^ Saptarius, Pemred (17 Oktober 2022). "Persiju Bersiap Hadapi Liga 3 PSSI Zona Sumatera Barat 2022". Jurnal Sumbar. Diakses tanggal 17 Oktober 2022. 
  2. ^ Delpiera, Rezka. "PS GAS Sawahlunto Siap Hadapi Persiju di 8 Besar Liga 3 Sumbar". KlikPositif (dalam bahasa Inggris). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-10-10. Diakses tanggal 2017-10-09.