Lompat ke isi

Piknik Pan-Eropa

Koordinat: 47°45′26″N 16°37′20″E / 47.75722°N 16.62222°E / 47.75722; 16.62222
Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.

47°45′26″N 16°37′20″E / 47.75722°N 16.62222°E / 47.75722; 16.62222

Perlintasan batas dimana piknik Pan-Eropa diadakan.
Otto von Habsburg

Piknik Pan-Eropa (bahasa Jerman: Paneuropäisches Picknick; bahasa Hungaria: páneurópai piknik; bahasa Slowakia: Paneurópsky piknik) adalah sebuah unjuk rasa damai yang diadakan di perbatasan Austria-Hungaria di dekat Sopron, Hungaria pada 19 Agustus 1989. Pembukaan gerbang perbatasan antara Austria dan Hongari pada Piknik Pan-Eropa diadakan dalam gerakan reaksi jaringan damai, pada akhir reunifikasi Jerman, Tirai Besir dirobohkan dan Blok Timur didisintegrasikan, {emerintahan-pemerintahan komunis dan Pakta Warsawa kemudian dibubarkan, mengakhiri Perang Dingin. Akibatnya, peristiwa tersebut juga berujung pada disintegrasi Uni Soviet.[1][2][3][4][5]

Referensi

  1. ^ Thomas Roser: DDR-Massenflucht: Ein Picknick hebt die Welt aus den Angeln (German - Mass exodus of the GDR: A picnic clears the world) in: Die Presse 16 August 2018.
  2. ^ Martin Nejezchleba "Als in Ungarn die Berliner Mauer fiel" In: Berliner Morgenpost, 19 September 2019.
  3. ^ Appenzeller, Gerd (9 November 2019). ""Wir sind so verblieben, dass er uns rechtzeitig Bescheid geben würde"" – via Tagesspiegel. 
  4. ^ Oliver Moody "The picnic that opened the Iron Curtain" In: The Times, 17 August 2019.
  5. ^ "20 Jahre nach dem Mauerfall: „Der 19. August 1989 war ein Test Gorbatschows"" – via www.faz.net. 

Pranala luar