Lompat ke isi

Pulau Kaliamas

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.
Kaliamas
NegaraIndonesia
Gugus kepulauanKalimantan
ProvinsiKalimantan Selatan
KabupatenKabupaten Barito Kuala
Populasi-
Peta

Pulau Kaliamas adalah sebuah delta yang terletak di aliran sungai Barito termasuk dalam wilayah administratif Kecamatan Tabunganen, Barito Kuala, Kalimantan Selatan. Pulau ini dekat dengan Pulau Kaget, Pulau Tempurung, Pulau Jingah, Pulau Kelapa, dan Pulau Telan.[1]

Referensi

  1. ^ Batubara, Rido Miduk Sugandi; Rusandi, Andi; Yusuf, Muhammad; Roroe, Pingkan Katharina; Sidqi, Muhandis; Sinaga, Simon Boyke; Solihin, Akhmad (2015). Kalimantan Selatan: Antara Laut Jawa dan Selat Makassar. Jakarta: Penerbit Buku Kompas. hlm. 56. ISBN 978-979-709-854-4.