Lompat ke isi

R. Gundu Rao

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.
R. Gundu Rao
Ketua Menteri Karnataka ke-9
Masa jabatan
12 Januari 1980 – 6 Januari 1983
Informasi pribadi
Lahir(1937-04-08)8 April 1937
Kushalanagar, Provinsi Coorg, India Britania
Meninggal22 Agustus 1993(1993-08-22) (umur 56)
London, Britania Raya
Partai politikKongres Nasional India
Suami/istriVaralakshmi
Anak3; termasuk Dinesh
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

R. Gundu Rao (8 April 1937 – 22 Agustus 1993) adalah seorang Ketua Menteri negara bagian Karnataka dari 1980 sampai 1983. Rao lahir di Kushalanagara, Provinsi Coorg (sekarang distrik Kodagu, Karnataka), India Britania pada 8 April 1937.[1] Orangtuanya adalah K. Rama Rao dan Chinnamma.

Referensi

  1. ^ "Members Bioprofile". Lok Sabha. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-03-22. Diakses tanggal 2018-03-23. 

Pranala luar