Lompat ke isi

Ray Toro

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.
Ray Toro
Informasi latar belakang
Nama lahirRaymond Manuel Toro-Ortiz (Jesus)
Lahir15 Juli 1977 (umur 47)
Kearny, New Jersey, AS.
PekerjaanGitaris, musisi
InstrumenGitar, vokal

Raymond Manuel Toro-Ortiz (lahir 15 Juli 1977)[1] adalah gitaris dan backing vocal dari My Chemical Romance bersama dengan Frank Iero. Dia bermain gitar menggunakan gitar Gibson Les Paul.[2]

Diskografi

Referensi

  1. ^ Holahan, Catherine. "My Chemical Romance is too big for New Jersey's basements", The Record (Bergen County), 12 Oktober, 2005. Diakses 13 Desember, 2007. "Part of the reason Toro might feel so nostalgic for Kearny and Belleville, where he and his band mates grew up, is they have been home for a total of about four weeks since releasing their major label debut, Three Cheers for Sweet Revenge, in June 2004."
  2. ^ Groundwire Featured Artist: Ray Toro of My Chemical Romance, www.seymourduncan.com, 2007, diarsipkan dari versi asli tanggal 2007-04-19, diakses tanggal 2007-04-16 

Pranala luar