Lompat ke isi

Rio de Janeiro (negara bagian)

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.
Rio de Janeiro
Estado do Rio de Janeiro
Negara bagian Brasil
Negara Bagian Rio de Janeiro
Bendera Rio de Janeiro
Lambang kebesaran Rio de Janeiro
Motto: 
Recte Rem Pvblicam Gerere
Himne daerah: Hino do Rio de Janeiro
Lokasi di Negara Bagian Rio de Janeiro di Brasil
Lokasi di Negara Bagian Rio de Janeiro di Brasil
Negara Brasil
(politikal) Kota TerbesarRio de Janeiro
Pemerintahan
 • GubernurLuiz Fernando Pezão (PMDB)
 • Wakil GubernurFrancisco Dornelles (PP)
Luas
 • Total43.780,4 km2 (169,037 sq mi)
PeringkatDaftar negara bagian di Brasil menurut luas wilayah
Populasi
 (2013)[1]
 • Total16.635.996
 • Peringkatpertama
 • Kepadatan0/km2 (0/sq mi)
 • Peringkat kepadatanke-2
DemonimFluminense
PDB
 • Tahun2010 (IBGE)
 • TotalR$629.320 juta (pertama)[2]
 • Per capitaR$31.064 (ke-3)
Indeks Pembangunan Manusia
 • Tahun2010
 • Kategori0,761 - Tinggi (ke-4)
Zona waktuUTC-3 (Waktu di Brasil)
 • Musim panas (DST)UTC-2 (Waktu di Brasil)
Kode ISO 3166ISO 3166-2:BR
Situs web[1]

Rio de Janeiro adalah sebuah negara bagian (estado) di Brasil bagian tenggara. Ibu kotanya adalah Rio de Janeiro. Rio de Janeiro berbatasan dengan Minas Gerais, Espírito Santo, São Paulo (negara bagian), dan Samudra Atlantik. Luasnya adalah 43.696 km² dan memiliki populasi sebesar 14.381.252 jiwa (sensus 2001).

Referensi

  1. ^ "Instituto Brasileiro de Geografia e Estatística". IBGE. 03 August 2013. Diakses tanggal 03 July 2017. 
  2. ^ IBGE. Contas Regionais do Brasil - 2010: Tabela 1 - Produto Interno Bruto - PIB e participação das Grandes Regiões e Unidades da Federação - 2010. 2013-01-11