Lompat ke isi

Rosalia Lombardo

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
(Dialihkan dari Rosalia lombardo)
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.


Rosalia Lombardo

Rosalia Lombardo
Lahir(1918-12-13)13 Desember 1918
Palermo, Sisilia, Italia
Meninggal6 Desember 1920(1920-12-06) (umur 1)
Palermo, Sisilia, Italia
Sebab meninggalPneumonia
Find a Grave: 33440371 Edit nilai pada Wikidata

Rosalia Lombardo adalah anak perempuan Italia yang lahir pada 13 Desember 1918 di Palermo, Sisilia. Ia meninggal karena pneumonia pada 6 Desember 1920. Ayah Rosalia sangat sedih akan kematiannya. Ia lalu meminta Dr. Alfredo Salafia untuk mengawetkannya.[1]

Berkat teknik Dr. Salafia, mayat Rosalia tidak membusuk. Hasil sinar X terhadap mayat Rosalia menunjukan bahwa organ-organnya masih utuh.[2] Anak itu seolah hanya tidur.

Teknik mumifikasi yang digunakan oleh Dr. Salafia ditemukan kembali dalam memoirnya. Bahan yang digunakan adalah:

Referensi

  1. ^ National Geographic magazine, Feb 2009, hal.124
  2. ^ National Geographic magazine, Feb 2009, hal.150
  3. ^ http://news.nationalgeographic.com/news/2009/01/090126-sicily-mummy.html
  4. ^ http://www.spiegel.de/wissenschaft/mensch/0,1518,623616,00.html
  5. ^ Piombino-Mascali D, Aufderheide AC, Johnson-Williams M, Zink AR (2009). "The Salafia method rediscovered". Virchows Arch. 454 (3): 355–7. doi:10.1007/s00428-009-0738-6. PMID 19205728.