Lompat ke isi

Serie A 2014–2015 (sepak bola wanita)

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.
Serie A
Musim2014–15
Tanggal4 Oktober 2014
sampai 19 Mei 2015
JuaraAGSM Verona
(gelar ke–5)
DegradasiCuneo
Como 2000
Pink Sport Time
Pordenone
Riviera di Romagna
Orobica
Liga ChampionsAGSM Verona
Brescia
Jumlah pertandingan182
Jumlah gol644 
(3,54 per pertandingan)
Pencetak gol
terbanyak
Italia Patrizia Panico
(34 gol)

Serie A (wanita) 2014–15 merupakan edisi ke–48 dari kompetisi sepak bola tertinggi di Italia.

Musim ini terdapat 14 tim yang berpartisipasi, lebih sedikit dibanding musim lalu sebanyak 16 tim. Sebanyak enam tim yang terdegradasi musim sebelumnya digantikan oleh empat tim dari Serie B, yakni Cuneo, Corpo Orobica, San Zaccaria dan Pink Sport Time.

AGSM Verona berhasil meraih juara kelimanya pada musim ini, sedangkan juara bertahan musim lalu, Brescia berada di posisi runner–up.

Klasemen

Pos Tim Main M S K MG KG SG Poin Kualifikasi
1 Verona (C, Q) 26 21 4 1 110 22 +88 67 Lolos ke Babak 32 besar Liga Champions
2 Brescia (Q) 26 21 3 2 91 21 +70 66
3 Mozzanica 26 18 2 6 60 19 +41 56
4 Firenze 26 14 6 6 45 36 +9 48
5 Tavagnacco 26 14 5 7 58 33 +25 47
6 Torres[a] (R) 26 13 6 7 60 35 +25 45
7 Res Roma[b] 26 10 8 8 31 23 +8 38 Play-off degradasi
8 Riviera di Romagna[c] 26 11 2 13 40 44 −4 35
9 San Zaccaria 26 7 7 12 39 49 −10 28
10 Cuneo[d] (R) 26 8 0 18 31 72 −41 24
11 Como 2000 (R) 26 5 7 14 25 71 −46 22 Degradasi ke Serie B
12 Pink Sport Time 26 4 3 19 21 61 −40 15
13 Pordenone (R) 26 3 6 17 17 66 −49 15
14 Orobica (R) 26 1 5 20 16 92 −76 8
Sumber: CalcioDonne (Italia)
Kriteria penentuan peringkat: 1) poin; 2) jumlah kemenangan; 3) selisih gol; 4) jumlah gol memasukkan
(C) Juara; (Q) Terkualifikasi ke babak dimaksud; (R) Degradasi.
Catatan:
  1. ^ Terdegradasi karena masalah keuangan.
  2. ^ Res Roma bertahan di Serie A tanpa memainkan pertandingan playoff karena selisih poin lebih dari 9 dari posisi ke–10 Cuneo.
  3. ^ Kalah di babak playoff degradasi, tapi tetap bertahan di Serie A menggantikan tempat Torres.
  4. ^ Cuneo degradasi ke Serie B karena selisih poin lebih dari 9 dari posisi ke–7 Res Roma.

Play-off degradasi

16 Meei 2015
Riviera di Romagna 1 – 2 San Zaccaria
Caccamo Gol 41' Laporan Barbieri Gol 48'
Galletti Gol 61'
Stadio Germano Todoli
Penonton: 500

Statistik

Pencetak gol terbanyak

Posisi Pemain Tim Jumlah gol
1 Italia Patrizia Panico AGSM Verona 34
2 Italia Cristiana Girelli Brescia 27
3 Italia Daniela Sabatino Brescia 22
Italia Paola Brumana Tavagnacco

Pranala luar